“Kasih ibu kepada beta, tak terhingga sepanjang masa. Hanya memberi tak harap kembali bagai sang surya menyinari dunia….. <3 “ Itu lagu yang sering kita nyanyikan saat kita di taman kanak-kanak dulu, kadang, tanpa memahami maknanya kita hanya sekedar bernyanyi mendendangkannya. Pernah nonton sebuah film ringan korea namun menguras emosi, “jibeuro” (a.k.a The Way Home)? Film itu bercerita tentang seorang …
Read More »