Polres Manokwari Bina Kamtibmas pada Jajaran LDII

Manokwari (26/07) – Kapolres Manokwari AKPB Dadang Kurniawan W. dan jajarannya mengunjungi Sekertariat DPD LDII Kabupaten Manokwar, 13/07. Kedatangan mereka diterima Ketua DPD LDII Kabupaten Manokwari Soleman Paputungan dan Sekretaris Hendri Irnawan.

Pada kesempatan itu AKBP Dadang berpesan agar dalam melakukan kegiatan ibadah di masa pandemi ini selalu merujuk protokol kesehatan. “Kami mengajak LDII lebih aktif lagi dalam ikut berperan serta menjaga keamanan dan ketertiban,” ujar AKBP Dadang. [rk/LC/d86]

LDII Lampung Silaturohim dengan Kepala Kanwil Kemenag

LDII Jateng Audiensi dengan Polda Jateng Bahas Kamtibmas

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *